Sekda Meranti Hadiri Kegiatan Hari Peduli sampah Nasional Ke-14 Tahun 2020
Kamis 12 Maret 2020, 12:17 WIB
Sekda Meranti Hadiri Kegiatan Hari Peduli sampah Nasional Ke-14 tahun 2020 di Halaman Kantor Gubernur Riau, Kamis (12/3/2020).PEKANBARU. RIAUMADANI. COM - Sekretaris Daerah Kepulauan Meranti Bambang Supriyanto SE MM, menghadiri Kegiatan Hari Peduli sampah Nasional Ke-14 Tahun 2020 di Halaman Kantor Gubernur Riau, Kamis (12/3/2020).
Kegiatan ini dihadiri oleh Perwakilan Kabupaten Kota Se-Provinsi Riau, Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau dan Organisasi Peduli Sampah.
Pada kesempatan itu, Sekdakab. Meranti Bambang Supriyanto mengatakan Pemkab. Meranti sangat berkomitmen dalam mengatasi permasalahan sampah di Provinsi Riau khususnya di Kepulauan Meranti.
Agar permasalahan sampah ini dapat diatasi, Sekda Bambang berharap kepedulian dan dukungan dari semua lapisan masuarakat untuk bersama-sama menjaga lingkungannya dari samoah berserakan selain itu membudayakan diri untuk membuang sampah pada tempatnya.
Hal ini senada dengan arahan Sekdaprov Riau Yan Prana Jaya, Sekdaprov mengatakan setiap 21 Februari merupakan moment mengingatkan bangsa Indonesia khususnya masyarakat Riau untuk melihat masalah sampah menjadi perhatian utama untuk diatasi bersama-sama.
"Pemerintah daerah tidak tidak bisa bekerja sendiri, kerjasama seluruh komponen masyarakat dan membutuhkan resonansi keberanian persoalan sampah secara terus-menerus penanganan sampah di Indonesia," ungkap Yan Prana.
Dalam undang-undang Nomor 18 tahun 2008 tentang pengelolaan sampah dan terbitnya Peraturan Presiden nomor 97 tahun 2017 yaitu kebijakan dan strategi nasional yang lebih dikenal dengan pengelolaan sampah rumah tangga dan Sampah sejenis sampah rumah tangga
Terbitnya Peraturan Presiden ini, lanjut Yan Prana, diharapkan menjadi momentum bahwa pengelolaan sampah perlu dilakukan secara komprehensif dan terpadu dari hulu ke hilir agar memberikan manfaat secara ekonomi bagi masyarakat aman bagi lingkungan dan dapat membuat dapat mengubah perilaku masyarakat serta Lahirnya berbagai upaya pengurangan sampah yang lebih Mandiri dan inovatif.
"Di Tahun 2025 sebagai turunannya setiap Pemprov, Pemkab, maupun Pemko harus memiliki target dalam pengelolaan sampahnya hingga tahun 2025 melalui jakstrada," pungkasnya.
Dalam kegiatab itu juga dilakukan Penandatanganan Komitmen OPD di Lingkungan Pemprov Riau tentang Pembatasan Penggunaan Plastik sekali pakai.
Menyikapi hal ini Pemkab. Meranti siap melaksanakan apa yang menjadi arahan Pemerintah Pusat dan Provinsi Riau untuk menciptakan Riau khususnya Kepulauan Meranti yang bersih dan berseri.
Sekedar informasi usai melaksanakan kegiatannya bersama Pemprov Riau. Sekdakab. Meranti Bambang Supriyanto juga menyempatkan diri meninjau aset-aset Pemkab. Meranti yang ada di Pekanbaru.
Salah satu yang menjadi perhatian Sekda adalah Mes Mahasiswa Meranti. Dalam pertemuannya bersama mahasiswa Meranti Sekda berpesan agar bangunan yang menjadi Aset Pemda ini dimanfaatkan serta dijaga dengan baik agar awet dan nyaman ditinggali.
"Saya berharap kepada adik-adik mahasiswa untuk mengunakan aset Pemda ini secara baik dan jangan lupa di jaga dan di rawat," Harap Sekda.
Tak lupa Sekda menghimbau kepada mahasiswa yang berada di Mes untuk menjaga kebersihan lingkungan sekitar karena bagaimanapun yang tahu mengenai kondisi dan merasakan manfaatnya adalah adik-adik mahasiswa, sementara Pemda hanya dapat memantau dari jauh. (hms).
| Editor | : | Tis |
| Kategori | : | Meranti |
Untuk saran dan pemberian informasi kepada katariau.com, silakan kontak ke email: redaksi riaumadain.com
Komentar Anda
Berita Terkait
Berita Pilihan
Internasional

Minggu 07 September 2025, 20:18 WIB
Timnas Indonesia U-23 Wajib Kalahkan Korea Selatan Untuk lolos ke Putaran Final Piala Asia U-23 2025
Rabu 09 Juli 2025
PKB Gelar Puncak Harlah 23 Juli, Undang Prabowo hingga Ketum Partai
Rabu 11 Juni 2025
Arab Saudi Tegur Indonesia soal Data Kesehatan Jemaah, Kuota Haji 2026 Terancam Dipotong
Kamis 08 Mei 2025
"Jelang Kedatangan Jemaah, Petugas Siapkan Layanan di Makkah"
Politik

Rabu 29 Oktober 2025, 14:26 WIB
Bertemu Menteri Imigrasi, Ketua IWO Riau Tegaskan Komitmen Jadi Mitra Strategis Imigrasi dan Lapas
Jumat 17 Oktober 2025
Rohul Catat Pertumbuhan Ekonomi Tertinggi di Riau, Bukti Kepemimpinan Visioner Bupati Anton dan Wabup Syafaruddin Poti
Minggu 05 Oktober 2025
Tim Gabungan Avsec dan Lanud RSN Gagalkan Penyelundupan Narkotika Jenis Sabu Seberat Hampir 1Kg
Rabu 27 Agustus 2025
Kejari Rohul Tahan LA Kepsek dan R Bendahara SMAN 1 Ujung Batu
Nasional

Senin 03 November 2025, 22:19 WIB
Pemprov Riau Tegaskan Gubernur Abdul Wahid Tak Terjaring OTT KPK
Senin 03 November 2025
Pemprov Riau Tegaskan Gubernur Abdul Wahid Tak Terjaring OTT KPK
Senin 03 November 2025
PT. Tunggal Perkasa Plantations Giat Sosial, Fogging Permukiman Warga Cegah DBD
Jumat 24 Oktober 2025
Pemerintah Indonesia Resmi Bolehkan Umroh Mandiri Tanpa Biro Travel
Terpopuler
01
Minggu 07 Agustus 2016, 07:47 WIB
Ribuan Personel Keamanan Diterjunkan Kawal Kirab Api PON 2016 Selama 11 Har 02
Rabu 17 September 2014, 02:20 WIB
Pemkab Pelalawan Kembangkan Pembibitan Ikan Secara Modern 03
Sabtu 25 April 2015, 04:51 WIB
10 Pejabat Kedubes Asing Dipanggil ke Nusakambangan 04
Selasa 09 Februari 2016, 01:21 WIB
LSM Laporkan Satker SNVT.Dedi dan PPK, Rukun dan Irzami Ke KPK 05
Rabu 25 Juni 2014, 05:20 WIB
Capres-Cawapres Prabowo-Hatta Klarifikasi Harta ke KPK 

Pekanbaru

Senin 20 Oktober 2025, 07:04 WIB
Dani Nursalam Pimpin LKP DPW PKB Riau, Abdul Wahid: Kader Harus Jadi Penjaga Ideologi dan Aspirasi Masyarakat
Senin 20 Oktober 2025
Dani Nursalam Pimpin LKP DPW PKB Riau, Abdul Wahid: Kader Harus Jadi Penjaga Ideologi dan Aspirasi Masyarakat
Selasa 07 Oktober 2025
Dugaan Adanya SPPD fiktif di DPRD Kota Pekanbaru, Sekwan Hambali Diperiksa Kejari
Rabu 01 Oktober 2025
Dua Pelaku Pengoplos Gas LPG Bersubsidi Dibekuk Tim Ditreskrimsus Polda Riau