Pelantikan Pejabat di Lingkungan Pemab. Kuansing
Bupati Kuantan Singingi Mursini Lantik Sebanyak 244 pejabat Eselon III dan Eselom IV resmi bertempat Gedung Serba Guna SMA Pintar Telukkuantan Kamis, (01/03/2018)
Bupati H. Mursini Lantik 244 Pejabat Eselon III dan Eselon IV di Lingkungan Pemkab Kuansing
Jumat 02 Maret 2018, 04:50 WIB
Bupati Kuantan Singingi Mursini Lantik Sebanyak 244 pejabat Eselon III dan Eselom IV resmi bertempat Gedung Serba Guna SMA Pintar Telukkuantan Kamis, (01/03/2018)
TELUK KUANTAN. RIAUMADANI. com - Sebanyak 244 pejabat dilingkungan Pemkab Kuansing yakni pejabat Eselon III dan Eselon IV ser pejabat fungsional Koordinator wilayah bidang
Pendidikan, 1 orang Kepala SKB, 1 orang Kepala Sekolah Dasar serta 2
orang kepala UPTD resmi dilantik oleh Bupati Kuantan Singingi Mursini bertempat Gedung Serba Guna SMA Pintar Telukkuantan Kamis, (01/03/2018) malam
Tampak hadir dalam pelantikan tersebut wakil bupati H.Halim, Waka Polres Kuansing, Pabung 0302 Kapten,Inf.Siswadi, sekda Kuansing Muharlius, Kajari Ravendra, Asisten dan kepala OPD
Pejabat yang dilantik terdiri dari 10 orang mengisi jabatan eselon IIIa, 41 orang mengisi jabatan eselon IIIb, 146 orang mengisi jabatan eselon IVa dan 128 orang mengisi jabatan IVb.
Dan selanjutnya 15 orang dilantik sebagai koordinator lapangan, satu orang
mengisi jabatan SKB dan satu orang kepala sekola dasar serta dua orang
kepala UPTD.
Berdasarkan pantauan dilapangan ada hal yang berbeda pada pelantikan kali ini dibandingkan dengan pelantikan sebelumnya yaitu, adanya penanda tanganan fakta integritas Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Kuansing. Didalam perjanjian tersebut berkomitmen dalam menjalankan tugas, fungsi dan tanggung jawab sesuai peraturan perundang-undangan.
Beberapa isi dari fakta integritas yang harus dilaksanakan oleh setiap ASN yang baru dilantik tersebut adalah:
Pertama, siap mencapai target kerja yang telah diarahkan oleh kebijkan pimpinan dalam rangka mencapai Visi dan Misi.
Kedua, memberi contoh dalam kepatuhan terhadap peraturan dan perundang-undangan yang melaksanakan tugas, terutama kepada jajaran ASN.
Ketiga, siap menyampaikan informasi penyimpangan integtitas di lingkungan Pemkan Kuansing.
Bupati Kuansing H. Mursini dalam sambutannya mengatakan, agar setiap pejabat yang dilantik agar dapat membangun Kabupaten Kuansing ini sesuai Visi dan Misi yang telah di tetapkan oleh pemkab Kuansing.
'Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan merupakan suatu ketentuan yang biasa dalam bidang kepegawaian yang dilaksanakan terhadap pejabat struktural yang menduduki jabatan baru, baik karena mutasi horisontal. Seperti pergeseran dari suatu jabatan ke jabatan lain yang setingkat, maupun mutasi vertikal, yakni pergeseran dari suatu jabatan ke jabatan lain yang lebih tinggi atau promosi,” jelas bupati.
Jabatan yang diberikan ini, selain merupakan amanah yang harus diemban dengan sepenuh hati, tetapi harus dimaknai juga sebagai sebuah tanggung jawab untuk menciptakan Pemerintahan yang baik dalam penyelenggaraan pemerintahan di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Kuansing untuk mewujudkan visi Spirit Baru Kuansing Menuju Kabupaten yang maju dalam berbagai bidang
Diakhir sambutannya bupati kembali mengucapkan selamat kepada pejabat yang menempati jabatan baru serta dapat bekerja dengan jujur, disiplin dan bertanggung jawab. Ia yakin dan percaya bahwa mereka akan mampu melaksanakan amanah yang dipercayakan oleh pimpinan dengan sebaik-baiknya.(sg)
Tampak hadir dalam pelantikan tersebut wakil bupati H.Halim, Waka Polres Kuansing, Pabung 0302 Kapten,Inf.Siswadi, sekda Kuansing Muharlius, Kajari Ravendra, Asisten dan kepala OPD
Pejabat yang dilantik terdiri dari 10 orang mengisi jabatan eselon IIIa, 41 orang mengisi jabatan eselon IIIb, 146 orang mengisi jabatan eselon IVa dan 128 orang mengisi jabatan IVb.
Dan selanjutnya 15 orang dilantik sebagai koordinator lapangan, satu orang
mengisi jabatan SKB dan satu orang kepala sekola dasar serta dua orang
kepala UPTD.Berdasarkan pantauan dilapangan ada hal yang berbeda pada pelantikan kali ini dibandingkan dengan pelantikan sebelumnya yaitu, adanya penanda tanganan fakta integritas Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Kuansing. Didalam perjanjian tersebut berkomitmen dalam menjalankan tugas, fungsi dan tanggung jawab sesuai peraturan perundang-undangan.
Beberapa isi dari fakta integritas yang harus dilaksanakan oleh setiap ASN yang baru dilantik tersebut adalah:
Pertama, siap mencapai target kerja yang telah diarahkan oleh kebijkan pimpinan dalam rangka mencapai Visi dan Misi.
Kedua, memberi contoh dalam kepatuhan terhadap peraturan dan perundang-undangan yang melaksanakan tugas, terutama kepada jajaran ASN.
Ketiga, siap menyampaikan informasi penyimpangan integtitas di lingkungan Pemkan Kuansing.
Bupati Kuansing H. Mursini dalam sambutannya mengatakan, agar setiap pejabat yang dilantik agar dapat membangun Kabupaten Kuansing ini sesuai Visi dan Misi yang telah di tetapkan oleh pemkab Kuansing.
'Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan merupakan suatu ketentuan yang biasa dalam bidang kepegawaian yang dilaksanakan terhadap pejabat struktural yang menduduki jabatan baru, baik karena mutasi horisontal. Seperti pergeseran dari suatu jabatan ke jabatan lain yang setingkat, maupun mutasi vertikal, yakni pergeseran dari suatu jabatan ke jabatan lain yang lebih tinggi atau promosi,” jelas bupati.
Jabatan yang diberikan ini, selain merupakan amanah yang harus diemban dengan sepenuh hati, tetapi harus dimaknai juga sebagai sebuah tanggung jawab untuk menciptakan Pemerintahan yang baik dalam penyelenggaraan pemerintahan di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Kuansing untuk mewujudkan visi Spirit Baru Kuansing Menuju Kabupaten yang maju dalam berbagai bidang
Diakhir sambutannya bupati kembali mengucapkan selamat kepada pejabat yang menempati jabatan baru serta dapat bekerja dengan jujur, disiplin dan bertanggung jawab. Ia yakin dan percaya bahwa mereka akan mampu melaksanakan amanah yang dipercayakan oleh pimpinan dengan sebaik-baiknya.(sg)
| Editor | : | Tis. |
| Kategori | : | Kuansing |
Untuk saran dan pemberian informasi kepada katariau.com, silakan kontak ke email: redaksi riaumadain.com
Komentar Anda
Berita Terkait
Berita Pilihan
Internasional

Minggu 07 September 2025, 20:18 WIB
Timnas Indonesia U-23 Wajib Kalahkan Korea Selatan Untuk lolos ke Putaran Final Piala Asia U-23 2025
Rabu 09 Juli 2025
PKB Gelar Puncak Harlah 23 Juli, Undang Prabowo hingga Ketum Partai
Rabu 11 Juni 2025
Arab Saudi Tegur Indonesia soal Data Kesehatan Jemaah, Kuota Haji 2026 Terancam Dipotong
Kamis 08 Mei 2025
"Jelang Kedatangan Jemaah, Petugas Siapkan Layanan di Makkah"
Politik

Rabu 29 Oktober 2025, 14:26 WIB
Bertemu Menteri Imigrasi, Ketua IWO Riau Tegaskan Komitmen Jadi Mitra Strategis Imigrasi dan Lapas
Jumat 17 Oktober 2025
Rohul Catat Pertumbuhan Ekonomi Tertinggi di Riau, Bukti Kepemimpinan Visioner Bupati Anton dan Wabup Syafaruddin Poti
Minggu 05 Oktober 2025
Tim Gabungan Avsec dan Lanud RSN Gagalkan Penyelundupan Narkotika Jenis Sabu Seberat Hampir 1Kg
Rabu 27 Agustus 2025
Kejari Rohul Tahan LA Kepsek dan R Bendahara SMAN 1 Ujung Batu
Nasional

Senin 03 November 2025, 22:19 WIB
Pemprov Riau Tegaskan Gubernur Abdul Wahid Tak Terjaring OTT KPK
Senin 03 November 2025
Pemprov Riau Tegaskan Gubernur Abdul Wahid Tak Terjaring OTT KPK
Senin 03 November 2025
PT. Tunggal Perkasa Plantations Giat Sosial, Fogging Permukiman Warga Cegah DBD
Jumat 24 Oktober 2025
Pemerintah Indonesia Resmi Bolehkan Umroh Mandiri Tanpa Biro Travel
Terpopuler
01
Minggu 07 Agustus 2016, 07:47 WIB
Ribuan Personel Keamanan Diterjunkan Kawal Kirab Api PON 2016 Selama 11 Har 02
Rabu 17 September 2014, 02:20 WIB
Pemkab Pelalawan Kembangkan Pembibitan Ikan Secara Modern 03
Sabtu 25 April 2015, 04:51 WIB
10 Pejabat Kedubes Asing Dipanggil ke Nusakambangan 04
Selasa 09 Februari 2016, 01:21 WIB
LSM Laporkan Satker SNVT.Dedi dan PPK, Rukun dan Irzami Ke KPK 05
Rabu 25 Juni 2014, 05:20 WIB
Capres-Cawapres Prabowo-Hatta Klarifikasi Harta ke KPK 

Pekanbaru

Senin 20 Oktober 2025, 07:04 WIB
Dani Nursalam Pimpin LKP DPW PKB Riau, Abdul Wahid: Kader Harus Jadi Penjaga Ideologi dan Aspirasi Masyarakat
Senin 20 Oktober 2025
Dani Nursalam Pimpin LKP DPW PKB Riau, Abdul Wahid: Kader Harus Jadi Penjaga Ideologi dan Aspirasi Masyarakat
Selasa 07 Oktober 2025
Dugaan Adanya SPPD fiktif di DPRD Kota Pekanbaru, Sekwan Hambali Diperiksa Kejari
Rabu 01 Oktober 2025
Dua Pelaku Pengoplos Gas LPG Bersubsidi Dibekuk Tim Ditreskrimsus Polda Riau