
BRK Peduli
Direktur Kepatuhan dan Manajemen Risiko Bank Riau Kepri Eka Afriadi,
serahkan bantuan untuk masyarakat terkena bencana banjir dari Bank Riau
Kepri kepada Kepala BPBD Inhu Paino yang turut menyaksikan Bupati Inhu
Yopi Arianto dan Pemimpin Cabang
BRK Peduli Serahkan Paket Sembako Untuk Korban Banjir Inhu dan Kampar
Minggu 12 Maret 2017, 22:10 WIB

RENGAT, RIAUMADANI. com - Sebagai bentuk kepedulian terhadap musibah banjir yang melanda provinsi Riau, Bank Riau Kepri menyalurkan bantuan untuk masyarakat korban banjir di Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Provinsi Riau pada Rabu (08/03/2017). Bantuan tersebut disalurkan Bank Riau Kepri melalui Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indragiri Hulu (Inhu).
Bantuan diserahkan Direktur Kepatuhan dan Managemen Resiko Bank Riau Kepri, Eka Afriadi yang didampingi Kepala Cabang Bank Riau Kepri Air Molek Wahyudi Gustiawan dan diterima langsung oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Inhu Paino serta disaksikan Bupati Inhu Yopi Arianto.
Direktur Kepatuhan dan Managemen Resiko Bank Riau Kepri, Eka Afriadi mengatakan, bantuan tersebut merupakan salah satu wujud kepedulian Bank Riau Kepri terhadap bencana di daerah, khususnya di Kabupaten Indragiri Hulu. "Semoga bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat korban banjir," harap Eka Afriadi.
Bantuan yang disalurkan, sebut Eka, berupa 600 paket. Setiap paket berisi 5 kilogram beras, 1 kilogram gula dan 2 liter minyak goreng. "Total bantuan 3 ton beras, 1.200 liter minyak goreng dan 600 kilogram gula dengan total biaya Rp67.800.000," ungkap Eka Afriadi lebih lanjut.
Sementara itu Kepala BPBD Inhu Paino berkata bantuan yang diberikan oleh Bank Riau Kepri itu akan mulai disalurkan besok Kamis (hari ini), karena pihak BPBD masih perlu mendata lokasi desa yang memang membutuhkan bantuan saat ini.
Menurut BPBD Inhu bencana banjir menimpa 30 desa yang terdiri dari tujuh desa di kecamatan sei lala, sembilan desa di kecamatan kelayang, tiga desa di Kecamatan peranap, satu desa di kecamatan Lubuk Batu Jaya, dua desa di kecamatan Rengat dan empat desa di kecamatan Rakit Kulim.
Bupati Inhu, Yopi Ariyanto mengungkapkan, apa yang dilakukan oleh Bank Riau Kepri ini hendaknya dapat menjadi cerminan bagi bank lainnya di Inhu dan juga pihak perusahaan. Karena saat ini mereka yang terkena dampak banjir memang sangat membutuhkan uluran bantuan para pengusaha, termasuk perbankan.
"Jangan hanya mencari keuntungan saja di Indragiri Hulu, tapi harus ada kepedulian terhadap musibah dari masyarakat. Tidak penting apakah mereka nasabah atau bukan, apakah pelanggan atau bukan, tetap ada hak mereka mendapatkan kepedulian dari kita," tegas Yopi.
Dalam penyerahan bantuan tersebut turut dihadiri oleh Plt Sekda Inhu, Hendrizal, Asisten II Setdakab Inhu Suratman, Kepala Bappeda Junaidi Rahmat dan pejabat lainnya di lingkungan Pemkab Inhu beserta para petugas BPBD.
BRK Salurkan Paket Sembako Untuk Korban Banjir Kampar

Ket. Poto: Pimpinan Cabang Bangkinang Fajar Restu menyerahkan Paket Sembako untuk masyarakat terkena bencana banjir kepada Pj. Bupati Kampar syahrial Abdi, disaksikan oleh Gubernur Riau H. Arsyadjuliandi Rachman dan Kepala BPBD Riau Edward Sanger.
Sementara itu Bank Riau Kepri cabang Bangkinang juga kembali salurkan paket sembako bagi masyarakat Kabupaten Kampar yang tertimpa bencana banjir. Kali ini Direktur Operasional Bank Riau Kepri Denny M. Akbar yang didampingi Pemimpin Bank Riau Kepri Cabang Bangkinang Fajar Restu menyerahkan bantuan sebanyak 600 paket sembako yang diterima oleh Pj. Bupati Kampar Syahrial Abdi dan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kampar Santoso.
Bantuan dari Bank Riau Kepri yang sebanyak 600 paket sembako tersebut tiap paketnya berisi 5 kg Beras, 2 kg minyak goring dan 1 kg gula pasir. Denny M. Akbar juga mendatangi posko tanggap banjir dan mengikuti kegiatan Pj. Bupati Kampar syahrial Abdi saat memberikan komando kepada BPBD dan relawan dalam menangani bencana Banjir.
Denny M. Akbar mengatakan sebagai Bank yang beroperasi di wilayah Kampar dan juga bentuk kepedulian Bank Riau Kepri terhadap bencana banjir yang melanda wilayah Kampar, maka Bank Riau Kepri secara spontan memberikan bantuan paket sembako bagi masyarakat yang terkena dampak banjir.
”Semoga paket sembako yang diberikan dapat mengurangi penderitaan masyarakat yang terkena banjir,” ujar Denny saat ditemui usai penyerahan sembako.
Hingga kini paket sembako yang diserahkan Bank Riau Kepri untuk wilayah Kabupaten Kampar telah mencapai 1.200 paket sembako. Selain Kampar beberapa wilayah yang terkena banjir juga menerima bantuan dari Bank Riau Kepri anatara lain Indragiri Hulu yang menerima 600 paket sembako dan Rokan Hulu yang juga terima 600 paket sembako.
Penyerahan bantuan yang diberikan oleh Bank Riau Kepri mendapat apresiasi dari Pj. Bupati Kampar Syahrial Abdi. Syahrial juga berharap dengan bantuan tersebut dapat segera meringankan masyarakat yang terkena bencana dan selain itu bantuan tersebut diikuti oleh perusahan perusahaan lain yang beroperasi di Kabupaten Kampar.
Sebelumnya Bank Riau Kepri juga telah menyerahkan 600 paket juga yang diserahkan oleh Pemimpin Bank Riau Kepri Cabang Bangkinang Fajar Restu. Pemberian paket tersebut dilaksanakan di Kecamatan Kampar Kiri Hulu.
Selain di Kampar Kiri Hulu penyerahan bantuan juga dilaksanakan di Gunung Sahilan Kecamatan Kampar Kiri yang turut diserahkan Ketua Badan Koordinator Kegiatan Kesejahteraan Sosial (BK3S) Provinsi Riau yang juga isteri Gubernur Riau Sisilita Arsyadjuliandi Rachman.(brk/har)
Bantuan diserahkan Direktur Kepatuhan dan Managemen Resiko Bank Riau Kepri, Eka Afriadi yang didampingi Kepala Cabang Bank Riau Kepri Air Molek Wahyudi Gustiawan dan diterima langsung oleh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Inhu Paino serta disaksikan Bupati Inhu Yopi Arianto.
Direktur Kepatuhan dan Managemen Resiko Bank Riau Kepri, Eka Afriadi mengatakan, bantuan tersebut merupakan salah satu wujud kepedulian Bank Riau Kepri terhadap bencana di daerah, khususnya di Kabupaten Indragiri Hulu. "Semoga bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat korban banjir," harap Eka Afriadi.
Bantuan yang disalurkan, sebut Eka, berupa 600 paket. Setiap paket berisi 5 kilogram beras, 1 kilogram gula dan 2 liter minyak goreng. "Total bantuan 3 ton beras, 1.200 liter minyak goreng dan 600 kilogram gula dengan total biaya Rp67.800.000," ungkap Eka Afriadi lebih lanjut.
Sementara itu Kepala BPBD Inhu Paino berkata bantuan yang diberikan oleh Bank Riau Kepri itu akan mulai disalurkan besok Kamis (hari ini), karena pihak BPBD masih perlu mendata lokasi desa yang memang membutuhkan bantuan saat ini.
Menurut BPBD Inhu bencana banjir menimpa 30 desa yang terdiri dari tujuh desa di kecamatan sei lala, sembilan desa di kecamatan kelayang, tiga desa di Kecamatan peranap, satu desa di kecamatan Lubuk Batu Jaya, dua desa di kecamatan Rengat dan empat desa di kecamatan Rakit Kulim.
Bupati Inhu, Yopi Ariyanto mengungkapkan, apa yang dilakukan oleh Bank Riau Kepri ini hendaknya dapat menjadi cerminan bagi bank lainnya di Inhu dan juga pihak perusahaan. Karena saat ini mereka yang terkena dampak banjir memang sangat membutuhkan uluran bantuan para pengusaha, termasuk perbankan.
"Jangan hanya mencari keuntungan saja di Indragiri Hulu, tapi harus ada kepedulian terhadap musibah dari masyarakat. Tidak penting apakah mereka nasabah atau bukan, apakah pelanggan atau bukan, tetap ada hak mereka mendapatkan kepedulian dari kita," tegas Yopi.
Dalam penyerahan bantuan tersebut turut dihadiri oleh Plt Sekda Inhu, Hendrizal, Asisten II Setdakab Inhu Suratman, Kepala Bappeda Junaidi Rahmat dan pejabat lainnya di lingkungan Pemkab Inhu beserta para petugas BPBD.
BRK Salurkan Paket Sembako Untuk Korban Banjir Kampar

Ket. Poto: Pimpinan Cabang Bangkinang Fajar Restu menyerahkan Paket Sembako untuk masyarakat terkena bencana banjir kepada Pj. Bupati Kampar syahrial Abdi, disaksikan oleh Gubernur Riau H. Arsyadjuliandi Rachman dan Kepala BPBD Riau Edward Sanger.
Sementara itu Bank Riau Kepri cabang Bangkinang juga kembali salurkan paket sembako bagi masyarakat Kabupaten Kampar yang tertimpa bencana banjir. Kali ini Direktur Operasional Bank Riau Kepri Denny M. Akbar yang didampingi Pemimpin Bank Riau Kepri Cabang Bangkinang Fajar Restu menyerahkan bantuan sebanyak 600 paket sembako yang diterima oleh Pj. Bupati Kampar Syahrial Abdi dan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kampar Santoso.
Bantuan dari Bank Riau Kepri yang sebanyak 600 paket sembako tersebut tiap paketnya berisi 5 kg Beras, 2 kg minyak goring dan 1 kg gula pasir. Denny M. Akbar juga mendatangi posko tanggap banjir dan mengikuti kegiatan Pj. Bupati Kampar syahrial Abdi saat memberikan komando kepada BPBD dan relawan dalam menangani bencana Banjir.
Denny M. Akbar mengatakan sebagai Bank yang beroperasi di wilayah Kampar dan juga bentuk kepedulian Bank Riau Kepri terhadap bencana banjir yang melanda wilayah Kampar, maka Bank Riau Kepri secara spontan memberikan bantuan paket sembako bagi masyarakat yang terkena dampak banjir.
”Semoga paket sembako yang diberikan dapat mengurangi penderitaan masyarakat yang terkena banjir,” ujar Denny saat ditemui usai penyerahan sembako.
Hingga kini paket sembako yang diserahkan Bank Riau Kepri untuk wilayah Kabupaten Kampar telah mencapai 1.200 paket sembako. Selain Kampar beberapa wilayah yang terkena banjir juga menerima bantuan dari Bank Riau Kepri anatara lain Indragiri Hulu yang menerima 600 paket sembako dan Rokan Hulu yang juga terima 600 paket sembako.
Penyerahan bantuan yang diberikan oleh Bank Riau Kepri mendapat apresiasi dari Pj. Bupati Kampar Syahrial Abdi. Syahrial juga berharap dengan bantuan tersebut dapat segera meringankan masyarakat yang terkena bencana dan selain itu bantuan tersebut diikuti oleh perusahan perusahaan lain yang beroperasi di Kabupaten Kampar.
Sebelumnya Bank Riau Kepri juga telah menyerahkan 600 paket juga yang diserahkan oleh Pemimpin Bank Riau Kepri Cabang Bangkinang Fajar Restu. Pemberian paket tersebut dilaksanakan di Kecamatan Kampar Kiri Hulu.
Selain di Kampar Kiri Hulu penyerahan bantuan juga dilaksanakan di Gunung Sahilan Kecamatan Kampar Kiri yang turut diserahkan Ketua Badan Koordinator Kegiatan Kesejahteraan Sosial (BK3S) Provinsi Riau yang juga isteri Gubernur Riau Sisilita Arsyadjuliandi Rachman.(brk/har)
Editor | : | Tis-Re |
Kategori | : | Pekanbaru |
Untuk saran dan pemberian informasi kepada katariau.com, silakan kontak ke email: redaksi riaumadain.com
Komentar Anda
Berita Terkait
Berita Pilihan
Internasional

Minggu 07 September 2025, 20:18 WIB
Timnas Indonesia U-23 Wajib Kalahkan Korea Selatan Untuk lolos ke Putaran Final Piala Asia U-23 2025
Rabu 09 Juli 2025
PKB Gelar Puncak Harlah 23 Juli, Undang Prabowo hingga Ketum Partai
Rabu 11 Juni 2025
Arab Saudi Tegur Indonesia soal Data Kesehatan Jemaah, Kuota Haji 2026 Terancam Dipotong
Kamis 08 Mei 2025
"Jelang Kedatangan Jemaah, Petugas Siapkan Layanan di Makkah"
Politik

Rabu 27 Agustus 2025, 22:19 WIB
Kejari Rohul Tahan LA Kepsek dan R Bendahara SMAN 1 Ujung Batu
Senin 25 Agustus 2025
Silaturahmi Akbar jamaah haji Rokan Hulu tahun 2025, Bupati Anton : jadikan sebagai wadah mempererat ukhuwah islamiah
Minggu 24 Agustus 2025
Bupati Bengkalis Resmikan Gedung Futsal dan Turnamen Kenji Cup I 2025.
Sabtu 16 Agustus 2025
Camat Sungai Apit Lepaskan 32 Regu Peserta Lomba Gerak Jalan, Dalam Rangka HUT RI yang Ke-80 Tahun 2025
Nasional

Rabu 24 September 2025, 18:46 WIB
Lintas Tengah Rusak, Elemen Masyarakat Sepakat, Truck Angkutan Batu Bara Bangun Jalan Alternatif
Rabu 24 September 2025
Lintas Tengah Rusak, Elemen Masyarakat Sepakat, Truck Angkutan Batu Bara Bangun Jalan Alternatif
Rabu 24 September 2025
Siti Aisyah Anggota MPR RI Fraksi PDI-P A-164 Sosialisasi 4 Pilar di Kampung Seberang, Rengat, Inhu, Riau
Selasa 23 September 2025
Abdul Azis & Wandri Sahputra Simbolon Protes Relokasi Serta Ketidakjelasan Status Lahan
Terpopuler
01
Minggu 07 Agustus 2016, 07:47 WIB
Ribuan Personel Keamanan Diterjunkan Kawal Kirab Api PON 2016 Selama 11 Har 02
Rabu 17 September 2014, 02:20 WIB
Pemkab Pelalawan Kembangkan Pembibitan Ikan Secara Modern 03
Sabtu 25 April 2015, 04:51 WIB
10 Pejabat Kedubes Asing Dipanggil ke Nusakambangan 04
Selasa 09 Februari 2016, 01:21 WIB
LSM Laporkan Satker SNVT.Dedi dan PPK, Rukun dan Irzami Ke KPK 05
Rabu 25 Juni 2014, 05:20 WIB
Capres-Cawapres Prabowo-Hatta Klarifikasi Harta ke KPK 


Pekanbaru

Rabu 01 Oktober 2025, 23:02 WIB
Dua Pelaku Pengoplos Gas LPG Bersubsidi Dibekuk Tim Ditreskrimsus Polda Riau
Rabu 01 Oktober 2025
Dua Pelaku Pengoplos Gas LPG Bersubsidi Dibekuk Tim Ditreskrimsus Polda Riau
Rabu 01 Oktober 2025
Video Viral di Mal Pekanbaru, Dr. Jeri Klarifikasi Ungkap Fakta Pernikahannya dengan Novi
Senin 11 Agustus 2025
Peringati HUT ke-13 IWO, Muridi Susandi: Jurnalisme Bukan Hanya Tentang Berita, Tapi Senjata Perubahan