Senin, 3 November 2025

Breaking News

  • Pemprov Riau Tegaskan Gubernur Abdul Wahid Tak Terjaring OTT KPK   ●   
  • Pemkab Siak Lunasi Hampir Rp200 Miliar Utang Daerah, Sisa Kewajiban Dicicil Hingga 2026   ●   
  • PT. Tunggal Perkasa Plantations Giat Sosial, Fogging Permukiman Warga Cegah DBD   ●   
  • Pemkab Bengkalis Lakukan Evaluasi Kinerja Uji Kompetensi JPTP   ●   
  • Dugaan KPK OTT Sejumlah Pejabat PUPR Riau, Pegawai: Tak ada OTT Hanya Pemeriksaan   ●   
Dua Oknum ASN Disdik Bengkalis Tidak Pernah Masuk Kantor
Ketua DPD LSM FAPPAR RI Bengkalis: Bupati Diminta Sidak Dinas Pendidikan
Senin 18 Juli 2016, 11:03 WIB
Dua Oknum ASN Disdik Bengkalis Tidak Pernah Masuk Kantor
Ketua DPD LSM FAPPAR RI Bengkalis: Bupati Diminta Sidak Dinas Pendidikan
BENGKALIS. Riaumadani. com -  Ketua Dewan Pimpinan Daerah LSM Forum Andalan Pembangunan dan Auditor Republik Indonesia (FAPPAR RI) Bengkalis, Abu Talib meminta Bupati Bengkalis Amril Mukninin untuk menindak tegas ASN yang sering tidak masuk kerja.

Ketua DPD LSM Fappar RI Bengkalis, mengatakan bahwa berdasarkan laporan masyarakat ada dua oknum Pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis berinisial Y dan A tidak pernah masuk kantor, padahal mereka menempati posisi jabatan penting dan sangat dibutuhkan oleh masyarakat,"ujarnya.

Abu Talib menmbahkan,"
Berdasarkan PP Nomor 53 Tahun 2010. Usaha dalam mencapai tujuan nasional diperlukan adanya pegawai negeri yang penuh kesetiaan dan ketaatan pada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, negara dan pemerintah bersatu padu, bermental baik, berwibawa, berdaya guna dan berhasil guna, berkualitas tinggi, mempunyai kesadaran tinggi akan akan tanggung jawabnya sebagai aparatur negara, abdi negara, serta abdi masyarakat.

Apakah untuk dua oknum Disdik Bengkalis tidak berlaku," katanya geram.

Sementara itu Plt Disdik Bengkalis Heri indra Putra.SE.ME ketika dikomfirmasi media ini juga tidak berada ditempat, begitu juga sekretrarisnya.**




Editor : TIM Bengkailis
Kategori : Bengkalis
Untuk saran dan pemberian informasi kepada katariau.com, silakan kontak ke email: redaksi riaumadain.com
Komentar Anda
Berita Terkait
 
 
Copyrights © 2022 All Rights Reserved by Riaumadani.com
Scroll to top