Jumat, 29 Maret 2024

Breaking News

  • Bawa Kabur Duit Desa Rp590 Juta ke Jabar, Mantan Kades Sitorajo Kari Zulhendri Ditangkap   ●   
  • Bupati Siak Alfedri Ajak Masyarakat Tingkatkan Ketakwaan melalui Gemar Berzakat   ●   
  • Plt Bupati Asmar Serahkan LKPD Tahun 2023 ke BPK RI Perwakilan Riau   ●   
  • Pemkab Meranti Peringati Nuzul Qur’an di Masjid Agung Darul Ulum Selat Panjang   ●   
  • Sekda Meranti Ajak Seluruh Pihak Serius dan Jaga Konsentrsi Laksanakan Percepatan Penurunan Stunting   ●   
Abd Munir, "GIAT INI ADALAH AJANG SILATURAHMI DENGAN REKAN BEYUNG & PERS DI INHU".
PLN RENGAT BAGIKAN BANSOS KEPADA 31 BEYUNG, LIBATKAN ORGANISASI PERS DI INHU.
Selasa 07 Maret 2023, 12:08 WIB

Abd Munir, "GIAT INI ADALAH AJANG SILATURAHMI DENGAN REKAN BEYUNG & PERS DI INHU".

PLN RENGAT BAGIKAN BANSOS KEPADA 31 BEYUNG, LIBATKAN ORGANISASI PERS DI INHU. 

Rengat, Inhu, RIAUMADANI.com- Dalam rangka menyambut bulan Ramadhan, Abdul Munir Manager ULP Rengat kota beserta staf mengadakan giat pembagian sembako dan penutup Becak Dayung (BEYUNG) di halaman kantor PLN Rengat, selasa (7 maret 2023).

Giat pembagian Bantuan Sosial (Bansos) tersebut turut dihadiri Beny Indra Praja Manager UP3 Rengat, dan juga melibatkan elemen organisasi Pers yang ada di Inhu, yakni; Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Ikatan Wartawan Online (IWO),  Asosiasi Jurnalis Independen (AJI) dan Jaringan Siber Media Indonesia (JSMI). 

Dalam kesempatan tersebut Abdul Munir mengatakan, "Giat Bansos ini melibatkan 31 orang warga yang berprofesi sebagai Tukang Becak Dayung yang juga melibatkan kawan kawan organisasi Media yang ada di Indragiri Hulu (Inhu), " katanya. 

Adapun tujuan dari giat program di tahun 2023 ini sebagai bentuk kepedulian PLN Wilayah Rengat kepada masyarakat sekitar, khususnya yang berprofesi Tukang Becak. 

Giat ini juga sekaligus, sebagai ajang silaturahmi kepada rekan-rekan Media yang keseharian nya melaksanakan tugas peliputan di wilayah Inhu. 

Ia berharap, agar bantuan yang sudah di berikan ini dapat membawa manfaat untuk rekan-rekan Beyung yang ada di Rengat," harap nya.

Selanjutnya kepada mitra tugas kami, kawan- kawan Media saya ucapkan Selamat Menyambut Bulan Suci Ramadhan yang tidak lama lagi akan dilaksanakan oleh umat Muslim sedunia. 

 

 

Pewarta : BDS

 




Editor : Budi Darma Saragih
Kategori : Inhu
Untuk saran dan pemberian informasi kepada katariau.com, silakan kontak ke email: redaksi riaumadain.com
Komentar Anda
Berita Terkait
 
 
Copyrights © 2022 All Rights Reserved by Riaumadani.com
Scroll to top