Jumat, 26 April 2024

Breaking News

  • Berhadiah Rp55 Juta, KPU Riau Buka Sayembara Maskot dan Jingle Pilgubri 2024   ●   
  • Wabup Rohul Hadiri Acara Prosesi Adat Jalang Monjalang Mamak di Gedung LKA Ujung Batu   ●   
  • Kejari Pasir Pengaraian dan Diskominfo Rohul Gelar Pelatihan Jurnalistik Bagi Staff Kejari   ●   
  • Pesan Bupati Kasmarni Kepala Sekolah Harus Fokus dan Optimalkan Kinerja Demi Kemajuan Pendidikan   ●   
  • Seorang Pria Ngaku Anggota Kodim Pekanbaru Kawal Kayu Diduga Ilegal Loging   ●   
Polsek Sungai Apit Bekerjasama Dengan Puskesmas Gelar Pengecekan Kondisi Kesehatan Lansia
Sabtu 26 November 2022, 13:50 WIB

RIAUMADANI. COM, SIAK - Pada hari ini Sabtu, 26 November 2022 sekira pukul 08.00 Wib Puskesmas Sungai Apit melaksanakan kegiatan pengecekan kondisi kesehatan kepada lansia di Kampung Penyengat, Rawa Mekar Jaya, Sungai Rawa dan Kampung. Mengkapan Kecamatan Sungai Apit Kabupaten Siak.

Pada kegiatan ini, Langsung di pimpin oleh kepala Puskesmas Sungai Apit berserta Staf nya. Adapun nama nama yang bertugas pada kegiatan tersebut sebagai berikut, "
1. Dr. Adrian Hidayat, Kepala Puskesmas Sungai Apit
2. Kapolsek Sungai Apit, Iptu Jefri A Purba, SH
3. Bhabinkamtibmas Kp. Mengkapan, Aiptu J. Silalahi
4. Bhabinkantibmas Kp. Penyengat, Bripka Alfa Hasim
5. Bhabinkamtibmas Kp. RMJ, Bripka Syaiful lizan
6. Nakes kampung Penyengat Fitri Handiawati Str.keb
7. Perangkat kampung penyengat Sdr Kehong
8. Bidan Kampung Mengkapan Sari Yanti Amd. Keb
9. Ka Pustu Kampung Mengkapan Khoruzzaman
10. Nakes kampung Sungai Rawa Yeni
11. Nakes Kampung Rawa mekar jaya Sundari,

Adapun warga lansia yang dikunjungi dan dilakukan pengecekan yaitu:
Kampung Penyengat, Penyengat sebanyak 13 orang, dengan rincian nama nama sbb, :

1. Norsiyah, Pr, 62 tahun, sesak dan pembengkakan di leher ( gondok )
2. Supriyadi,Lk, 35 Tahun, lumpuh layu dari umur 12 tahun ( gangguan saraf ) penyebab nya tidak diketahui,
3. Pal , Pr, 69 Tahun, Tensi tinggi dan batuk
4. Amoi, Pr, 66 Tahun, asam urat
5. Tukijo,lk, 65 Tahun, dermatitis alergi kulit
6. Simah,Pr, 68 tahun, riwayat TBC
7. Piah,Pr, 68 Tahun, Riwayat jantung dan tensi
8.Tot.p, Lk, 79 tahun , Sesak
9. Aten, Lk, 56 Tahun, sesak,batuk,mual dan kembung
10. Siti johari, Pr, 74 Tahun, Demam, Batuk, Pilek, Sesak
11. Kimi, Pr, 78 Tahun, Riwayat Hipertensi
12. Lam.M, Lk, 67 Tahun, Rematik dan struk ringan
13. Munah,Pr,, 65 Tahun, Tensi dan riwayat jantung,

Kampung Rawa mekar jaya dan kp Sungai Rawa sebanyak delapan warga, diantaranya sbb, :

1. Sulaiman, 81 thn,Strok ringan Batuk Batuk
2. Sahdan, 63 thn, Bronkitis
3. Nuriyah, 73 thn, Grantitis
4. Piyah, 71 thn,Badan lemah,Febris
5. Ropeh, 81 thn, Hipertensi,kolestrol
6. Tukiyem, 73 thn, Strok
7. Eting, 82 thn,Tensi
8. Marisa, 70 thn, Tensi

Dan untuk kampung Mengkapan,sebanyak Enam Orang,

1. Ramlah, 65 Thn, Perempuan, Hipertensi, Pengapuran Tulang
2. M. Tayeb, 78 Thn, Laki Laki, Hipertensi
3. Nurhayati, 60 Thn, Hipertensi, Pengapuran Tulang, Diabetes
4. Halimah, 63 Thn, Perempuan, Hipertensi
5. Darmin, 52 Thn, Laki Laki, Diabetes, Stroke, Hipertensi
6. Rohana, 70 Thn, Perempuan, Hipertensi, Rematik, Gejala Stroke

"Dalam kegiatan tersebut Dr.Adrian, memberikan penjelasan kepada beberapa lansia yang sakit bagian dalam. ia menyarankan, agar dapat kontrol lebih lanjut ke RSUD Siak dan untuk selalu makan obat dengan teratur dan selalu kontrol kesehatan ketempat fasilitas kesehatan terdekat.

Tambah Adrian, "dengan adanya pengecekan kesehatan ini, semoga bisa menjadi acuan untuk kedepannya agar masyarakat lebih sehat, dan kami atas nama Kapus kecamatan Sungai Apit, siap untuk melayani masyarakat dengan senyum tanpa ada rasa kesal walaupun dalam keadaan lelah ,"Tutup Adrian,
( Gunawan. S)




Editor : Tis
Kategori : Siak
Untuk saran dan pemberian informasi kepada katariau.com, silakan kontak ke email: redaksi riaumadain.com
Komentar Anda
Berita Terkait
 
 
Copyrights © 2022 All Rights Reserved by Riaumadani.com
Scroll to top